Makan Nasi dengan Lauk Tempe Setiap Hari? Jangan Khawatir, Ternyata Ini Khasiat yang akan Didapat!

By Widyastuti, Minggu, 3 November 2019 | 11:41 WIB
Makan Nasi dengan Lauk Tempe Setiap Hari? Jangan Khawatir, Ternyata Ini Khasiat yang Akan Didapat! (Sajian Sedap)

Karbohidrat

Selain nasi, tempe juga mengandung karbohidrat!

Kebutuhan karbohidrat dan energi harian kita bisa terpenuhi, nih kalau makan tempe dan nasi.

Baca Juga: Demi Pakai Bulu Mata Ini, Mata Lady Gaga Harus Ditempel Selotip Wajah

Vitamin dan mineral

Kedelai yang digunakan untuk membuat tempet membuat bahan makanan ini kaya akan berbagai jenis vitamin dan mineral.

Tempe sendiri mengandung Vitamin B12, salah satu vitamin yang jarang ditemukan dalam makanan yang bersumber dari tumbuhan.

Jadi, kebutuhan tubuh akan vitamin dan mineral kita bisa dipenuhi dengan makan tempe.