Tak Perlu Pusing Atasi Haid yang Terlambat, Atasi dengan Konsumsi 6 Makanan Ini untuk Mempercepat Menstruasi

By Presi, Minggu, 28 Juni 2020 | 21:30 WIB
Tak Perlu Pusing Atasi Haid yang Terlambat, Atasi dengan Konsumsi 6 Makanan Ini untuk Mempercepat Menstruasi (iStockphoto)

3. Buah nanas

Kita dapat mengonsumsi 1 mangkuk buah nanas setiap sore, buah nanas menghasilkan panas di dalam tubuh terutama pada bagian tubuh panggul.

Hal ini dapat menginduksi kontraksi uterus dan pelepasan lapisan rahim sehingga menstruasi atau datang bulan datang lebih cepat.

Baca Juga: Kejam! Seekor Gajah Mati Gara-Gara Diberi Makan Nanas Isi Petasan, Pemerintah India Buru Tiga Tersangka

4. Wortel

Semangkuk wortel rebus yang dikonsumsi 1-2 kali sehari dapat membantu melebarkan pembuluh darah pada rahim sehinggan membantu menstruasi datang lebih awal.

Sumber betakaroten pada wortel dapat membantu merilekskan otot perut.

Baca Juga: Praktis dan Mudah Dibuat, Ini Resep Tumis Wortel Taoge untuk Sahur