NOVA.id - Saat menstruasi datang banyak perempuan merasa lemas, lesu dan nyeri.
Hal ini kerap kali mengganggu aktivitas harian yang seringnya berakibat pada produktivitas harian.
Certified Sports Nutritionist Nutrition & Menstrual Cycle, Irtya, mengatakan, saat menstruasi, tubuh akan mengeluarkan zat besi bersamaan dengan darah.
“Ketika terjadi menstruasi otomatis zat besi dalam tubuh berkurang, otomatis kalau enggak cukup memepengaruhi ke performa kita,” ungkap Irtya dalam diskusi yang digelar di Fitnes Embassy, Cibulan Raya, Jakarta Selatan, belum lama ini.
Baca Juga: Sederet Makanan Ini Bisa Bantu Memperlancar Siklus Menstruasi, Salah Satunya Pepaya!
Untuk itu dibutuhkan asupan yang tepat saat perempuan sedang menstruasi.
Memenuhi asupan tak hanya dengan mengonsumsi makanan yang mengandung zat besi yang tinggi, namun juga melengkapi semua kebutuhan nutrisi harian.
“You are what you eat, apa yang kamu makan itu yang terjadi di tubuh kamu,” ujarnya.
Berikut adalah asupan makanan yang bisa kamu konsumsi saat menstruasi, agar tak mudah lesu.
Baca Juga: 8 Manfaat Jahe untuk Kesehatan, Mulai dari Obat Menstruasi hingga Pereda Stres
Rilis Inclusivision Project, Honda Beri Wadah Teman Color Blind Ekspresikan Diri
KOMENTAR