Jadi Sejoli Makan Sushi, Kecap Asin Ternyata Punya Bahaya Serius jika Dikonsumsi Berlebihan!

By Ratih, Selasa, 14 Juli 2020 | 21:00 WIB
Jadi Sejoli Makan Sushi, Kecap Asin Ternyata Punya Bahaya Serius Jika Dikonsumsi Berlebihan! (freepik)

NOVA.id - Salah satu bumbu dapur ini ternyata punya risiko serius untuk kesehatan.

Padahal selama ini kecap asin menjadi teman serasi sushi maupun berbagai makanan lain.

Dalam satu sendok kecap asin biasanya mengandung 8 gram kalori, 1 gram karbohidrat, 1 gram protein, dan 902 miligram sodium.

Baca Juga: Terjawab Sudah, Ahli Kini Bongkar Manfaat Membiarkan TV Menyala Saat Tidur di Malam Hari!

Kandungan tersebut membuat kecap asin tinggi akan garam.

Namun kandungan garam yang dibarengi beberapa komponen seperti MSG dan amina bisa menimbulkan bahaya untuk tubuh.

Pasalnya, MSG dan amina termasuk dalam komponen yang tidak sehat.

Baca Juga: Waspada, 6 Bagian Tubuh Ini Ternyata Tidak Boleh Dibersihkan Terlalu Sering, Bisa Timbulkan Bahaya Kesehatan!