Cara Memasak Daun Pepaya agar Rasa Pahitnya Hilang, Ikuti Trik Ini!

By Ratih, Minggu, 26 Juli 2020 | 07:00 WIB
Cara Memasak Daun Pepaya yang Tepat Agar Rasa Pahitnya Bisa Hilang, Cukup Ikuti Trik Ini! (Sriwijaya Post)

NOVA.id - Nasi padang tidak lengkap rasanya tanpa kehadiran sayur daun pepaya.

Namun banyak dari kita yang tidak menyukai rasanya karena pahit.

Padahal jika kita bisa memasak daun pepaya dengan tepat, maka rasa pahitnya bisa hilang.

Baca Juga: Ide Masakan Idul Adha 1441 H, Ini Resep Sate Kambing Maranggi dan Sate Kambing Bumbu Kecap, yuk Coba!

Lalu bagaimana cara memasak daun pepaya agar tidak pahit?

Jangan khawatir, ada tips untuk memasak ini.

Melansir Sajian Sedap, ada 3 cara yang bisa kita gunakan.

Baca Juga: Viral Klepon Tidak Islami di Media Sosial, Begini Resep Klepon Klasik yang Bisa Dicoba di Rumah