Bangun Tidur di Pagi Hari Sering Merasa Lemas? Waspadai Hal Berikut Ini

By Widyastuti, Senin, 27 Juli 2020 | 22:02 WIB
Ilustrasi - Bangun Tidur di Pagi Hari Sering Merasa Lemas? Waspadai Hal Berikut Ini (iStockphoto)

“Jadi ketika bangun dan sadar ingin digerakan maka akan terasa sakit,” ucap dr. Heri seperti dilansir dari Grid.ID.

Contoh lain diberikan oleh dr. Heri, ketika tangan manusia diam saja dalam posisi ditekuk selama berjam-jam, akan terasa nyeri jika seketika digerakkan.

Selain itu, jika orang tersebut memiliki riwayat penyakit sendi, hal tersebut akan memperparah rasa nyeri.

Baca Juga: Rekomendasi Popok Bayi yang Nyaman Dipakai untuk Bermain Seharian

Pagi hari menjadi waktu yang paling banyak dirasakan nyeri pada penderita sakit sendi dan otot.

Dr. dr. C. Heriawan Soejono, Sp. PD., K. Ger., M. Epid, Spesialis Penyakit Dalam – Konsultan Geriatri saat Grid.ID jumpai di kawasan Jakarta, Kamis (5/3/2020). (Grid.ID | Devi Agustiana)

“Orang yang 3 x 24 jam diam saja dalam satu posisi, kemudian setelah waktu tersebut dia harus meluruskan lengannya, ya tidak bisa, pasti kaku.”

“Apalagi jika ditambah riwayat penyakit sendi, maka sakit, paling sering terjadi saat pagi hari,” jelas dr. Heri.

Manusia dianjurkan untuk bergerak secara rutin untuk menjaga kelenturan sendi dan otot.

Baca Juga: Tabloid NOVA Terbaru: Cut Meyriska dan Roger Danuarta Nikmati Peran Baru Sebagai Orangtua hingga Rossa yang Sudah Dapat Izin Menikah Lagi dari sang Anak