Jauh Berbeda dari Tahun Lalu, Begini Suasana Dramatis Ibadah Haji 2020, Hanya Dihadiri 1.000 Orang dan Harus Jaga Jarak

By Presi, Kamis, 30 Juli 2020 | 23:00 WIB
Jauh Berbeda dari Tahun Lalu, Begini Suasana Dramatis Ibadah Haji 2020, Hanya Dihadiri 1.000 Orang dan Harus Jaga Jarak (Sky News)

NOVA.id - Ibadah haji tahun 2020 ini sangat berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya.

Pasalnya, ibadah haji kali ini dirayakan di tengah pandemi virus corona (covid-19).

Sebelum ada covid-19, diketahui Kabbah dikelilingi oleh jutaan orang.

Namun, kini sedikitnya hanya ada 1.000 orang yang sudah tinggal di Arab Saudi yang tengah melaksanakan Ibadah Haji.

Baca Juga: Bikin Nagih, 3 Masakan Daging Sapi Ini Bisa Jadi Menu Makan Siang! Catat Resepnya

Para peziarah pun kini bergerak dalam kelompok-kelompok kecil yang terdiri dari 20 orang.

Pelaksanaan Haji 2020, para jamaah wajib untuk menaati protokol kesehatan agar terhindar dari virus corona. ((Sky News))

Padahal biasanya pemandangan laki-laki mendorong orang tua mereka berkeliling dengan kursi roda untuk membantu mereka menyelesaikan haji

Padahal pada tahun-tahun terakhir, adalah hal yang biasa melihat laki-laki mendorong orang tua mereka berkeliling dengan kursi roda untuk membantu mereka menyelesaikan haji.

Baca Juga: Kolesterol Tinggi karena Kebanyakan Makan Daging? Turunkan Kadarnya dengan 5 Buah Ini