Tips Mengatasi Rasa Mual saat Hamil, Atur Pola Makan dengan Cara Ini

By Ratih, Minggu, 1 November 2020 | 09:00 WIB
Tips Mengatasi Rasa Mual saat Hamil, Atur Pola Makan dengan Cara Ini (Freepik)

NOVA.id - Masa kehamilan merupakan salah satu momen berharga untuk perempuan.

Namun selama masa ini, ibu hamil juga rentan mengalami berbagai perubahan fisik dan emosional.

Salah satunya ditandai dengan mudah merasa mual.

Baca Juga: Tabloid NOVA Terbaru: Cerita Kreativitas Titi DJ di Masa Pandemi Hingga Chelsea Olivia yang Menyesal karena Terlalu Santai Saat Hamil Anak Kedua

Namun jangan khawatir karena ada beberapa cara untuk mengatasi mual saat hamil ini.

Melansir Tribunnews Bogor, hal pertama yang harus diperhatikan adalah istirahat yang cukup.

Pasalnya, kelelahan bisa membuat gejala mual saat hamil semakin parah.

Baca Juga: 5 Manfaat Buah Mangga untuk Ibu Hamil, Salah Satunya sebagai Sumber Zat Besi