NOVA.id- Saat tenggorokan terasa haus dan kering, minum minuman bersoda memang sangat menyegarkan.
Buliran-buliran gelembung soda di dalamnya membuat kita tergoda untuk meneguknya.
Tapi tahukah kita jika terlalu sering mengonsumsi minuman bersoda akan memberikan dampak buruk bagi kesehatan tubuh.
Baca Juga: Hindari 5 Makanan Ini Bagi Perempuan yang Sedang Jalani Program Kehamilan, Salah Satunya Soda!
Bahkan ada banyak penelitian baru-baru ini yang menunjukkan jika mengonsumsi minuman soda setiap hari bisa mendatangkan malapetaka tanpa kita sadari.
Berikut yang perlu kita tahu efek samping minuman bersoda jika terlalu sering mengonsumsinya, melansir Brightside.
Baca Juga: Jangan Terlalu Berlebihan Konsumsi 6 Makanan Ini Jika Tak Mau Diintai Potensi Kanker Ginjal!