5 Resolusi 2021 untuk Dukung Pertumbuhan Anak Lebih Hebat dan Cerdas

By Dionysia Mayang Rintani, Senin, 11 Januari 2021 | 17:46 WIB
5 Resolusi 2021 untuk Dukung Pertumbuhan Anak (ilustrasi) (istock)

Perhatikan Perkembangan Sosial-Emosional Anak

Beradaptasi dengan kenormalan baru dapat terasa sangat menantang bagi anak.

Oleh sebab itu, orang tua perlu memberi perhatian lebih pada perkembangan sosial-emosional anak.

Kita bisa menjadikan momen tahun baru untuk mempelajari lebih lanjut tentang hal-hal yang mempengaruhi mood anak, menemukan aktivitas-aktivitas seru untuk membuat anak ceria, mengajarkan empati, dan menerapkan pola asuh yang baik.

Baca Juga: Lakukan Hal Ini Sebagai Orangtua dengan Anak Penyandang Disleksia

Dokter Spesialis Anak dan Konsultan Tumbuh Kembang Bernie Endyarni Medise menjelaskan, “Perkembangan emosi adalah bagaimana anak bisa berinteraksi, mengungkapkan emosinya, memperlihatkan emosinya, mengerti emosi orang lain.”

“Perkembangan emosi dipengaruhi beberapa faktor, salah satunya adalah genetik tetapi hanya mewakili sekitar 30%. Kemudian yang penting itu adalah faktor nutrisi dan lingkungan," jelasnya.

Baca Juga: Penyebab Anak Mengalami Mimisan, Ternyata Tidak Selalu Berbahaya