Gempa Majene Kembali Terjadi, Ini Hal yang Harus dan Jangan Dilakukan Saat Gempa Melanda

By Presi, Sabtu, 16 Januari 2021 | 16:03 WIB
Gempa di Majene, Sulawesi Barat (dok. tribunnewsmaker.com)

 

 

Setelah gempa berhenti, kita juga harus melakukan beberapa hal seperti:

  1. Jika berada di dalam bangunan, jangan gunakan tangga berjalan atau lift. Sebaiknya gunakan tangga biasa.
  2. Periksa apakah ada yang terluka, lakukan pertolongan pertama.
  3. Telepon atau minta pertolongan jika terjadi luka parah pada diri sendiri atau sekitar kita
  4. Periksa lingkungan sekitar, apakah terjadi kebakaran, kebocoran gas, dan periksa aliran dan pipa air.
  5. Jangan masuki bangunan yang sudah terkena gempa untuk mengantisipasi gempa susulan.
  6. Jangan berjalan di daerah sekitar gempa untuk mengantisipasi gempa susulan.
  7. Dengarkan informasi
  8. Mengisi angket yang diberikan oleh instansi terkait untuk mengetahui seberapa besar kerusakan yang terjadi
  9. Jangan panik dan jangan lupa selalu berdoa demi keamanan dan keselamatan

Baca Juga: Bencana Tanah Longsor Hantam Desa Cihanjuang Sumedang, Tim SAR Kembali Temukan Korban yang Tertimbun Tanah

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.