3.Jagung Muda Tumis Daging
Bahan: 300 gr jagung muda, belah dua bagian, 150 gr wortel iris serong, 200 gr daging potong 4 x 4, iris tipis, ½ bh bawang bombai, iris panjang
2 siung bawang putih, cincang, 2 bh cabai hijau besar, iris serong, ½ sdm taoco manis, 2 sdt kecap manis, 1 sdt garam, ¼ sdt merica bubuk, 1 sdt gula pasir, 2 sdm minyak untuk menumis, dan 50 ml air.
Baca Juga: Puding Melon Buah, Sajian Ringan untuk Rekomendasi Takjil di Bulan Puasa
Cara Membuat: 1. Tumis bawang bombai, bawang putih, dan cabai hijau hingga harum. masukkan taoco manis. Aduk hingga harum
2.Masukkan daging. Aduk hingga berubah warna. Masukkan jagung muda dan wortel. Aduk hingga layu.
3.Bubuhi garam, merica bubuk, dan gula pasir. Aduk rata. Tuang air. Masak sambil diaduk hingga matang.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)