Bisa Sembuh Tanpa Diobati, Cukup 20 Detik Percepat Kesembuhan Anosmia

By Septirini Sekar Nusantari, Jumat, 20 Agustus 2021 | 06:30 WIB
Latihan Penciuman Anosmia (microgen)

"Nafsu makan biasanya akan pulih kembali ketika anosmianya kembali normal," ucapnya.Latihan indra penciuman

Ketika kita mengalami anosmia ada cara mudah mengatasinya.

Kita bisa melakukan olfactory training atau smell training (latihan penciuman).

Baca Juga: Tips Donor Plasma Konvalesen, Salah Satunya Hindari Makanan Berlemak

Dr Yonian Gentilis Kusumasmara, SpTHT-KL menegaskan bahwa latihan ini bukan cara mengobati anosmia, tetapi cara untuk mempercepat penyembuhan anosmia.

Smell training dapat dilakukan dengan mudah dan cepat.

Kita bisa mempersiapkan 3 benda dengan bau menyengat yang berbeda.

Baca Juga: Beberapa Penyebab Lidah Tidak Ada Rasa Selain Karena Covid-19