Cegah Bahaya Hubungan Intim untuk Penderita GERD dengan Cara Ini

By Ratih, Senin, 30 Agustus 2021 | 11:16 WIB
Ilustrasi tips berhubungan intim untuk penderita GERD (iStockphoto)

3. Setelah hubungan intim

Setelah hubungan intim, kita harus melakukan hal berikut:

-Evaluasi bagaimana perasaan. Catat kapan kita mengalami gejala GERD saat berhubungan seks, dan lihat apakah gejala tersebut berhubungan dengan makanan, obat-obatan, atau minuman yang dikonsumsi sebelumnya

-Setelah mengidentifikasi pemicunya, kita dapat memastikan untuk menghindarinya di masa mendatang.

-Laporkan gejala GERD yang dialami saat berhubungan seks ke dokter. Mereka mungkin meresepkan antihistamin atau obat refluks asam dengan kekuatan resep yang dikenal sebagai penghambat pompa protein.

Baca Juga: Bahaya Pernikahan Tanpa Hubungan Intim, Ini Cara Mengatasinya

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)