Covid-19 Memengaruhi Siklus Haid dan Kesuburan? Ini Penjelasan Ahli

By Alsabrina, Kamis, 9 September 2021 | 15:04 WIB
(Ilustrasi) Covid-19 mempengaruhi siklus haid dan kesuburan (dok. freepik.com)

 

"Untuk vaksin sendiri, dari beragam penelitian, bahkan dari CDC menyatakan bahwa semua jenis vaksin Covid-19 tidak menurunkan angka kesuburan wanita maupun pria," tambahnya.

Jika berbicara soal keguguran, infeksi Covid-19 tidak menunjukkan perbedaan yang signifikan antara mereka yang terkena Covid-19 dan yang tidak terkena infeksi.

Sedangkan untuk siklus menstruasi, vaksin memang terkadang bisa mengubah siklus haid, walau begitu, hal tersebut tidak berhubungan langsung dengan kesuburan.

Baca Juga: Manfaat Racikan Kayu Manis untuk Meningkatkan Kesuburan, Begini Caranya

"Vaksin Covid-19 juga mempengaruhi siklus haid, tapi hanya sementara. Biasanya tidak pernah lebih dari 3 bulan."

"Jadi, kalau Sahabat NOVA mempunyai siklus haid yang terganggu pasca vaksinasi lebih dari 3 bulan, segera konsultasikan ke dokter kandungan masing-masing," tutup dr Beeleonie.

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)