Tak Banyak yang Tahu, 5 Kesalahan Ini Kerap Terjadi Saat Memasak Pasta

By Ratih, Rabu, 22 September 2021 | 17:32 WIB
Ilustrasi cara memasak pasta (kajakiki)

NOVA.id - Meskipun terlihat mudah, memasak pasta nyatanya membutuhkan skill tersendiri.

Salah sedikit saja, kualitas pasta yang disajikan bisa menurun.

Berikut ini adalah beberapa kesalah memasak pasta yang wajib dihindari:

Baca Juga: Tips Berbelanja: 4 Cara Mudah Memilih Bawang Merah yang Bagus

1. Memakai panci yang terlalu kecil

Ketika kitamenggunakan panci yang tidak cukup besar, suhu air itu akan turun drastis saat pasta dimasukkan.

Lalu, membutuhkan waktu yang lama untuk merebus, sehingga hasil pasta pun teksturnya menjadi lengket dan lembek. 

Untuk menghindari hal tersebut, alangkah baiknya pakailah panci yang besar dan isi lima sampai enam liter air supaya pasta bisa terendam secara keseluruhan.

Baca Juga: Pentingnya Mengetahui Cara Investasi, Berikut 5 Tips agar Tujuan Finansial Tercapai