Bikin Gagal Diet! Ternyata 5 Buah Ini Bisa Bikin Berat Badan Naik, Lebih Baik Dihindari

By Presi, Jumat, 4 Maret 2022 | 11:01 WIB
Cara menurunkan berat badan - buah untuk diet (iStockphoto)

Apabila kita makan 2-3 pisang sehari, kemungkinan angka timbangan bisa melonjak drastis.

5. Buah tropis

Buah tropis seperti nanas dan mangga bisa menghambat penurunan berat badan karena mengandung kalori yang tersembunyi.

Jika kita tetap ingin memakannya atau dijadikan smoothies sehat, pilihlah yang rasanya tidak terlalu manis, supaya kalorinya tidak terlalu tinggi.

Nah, itulah beberapa buah yang sebaiknya dihindari jika sedang berusaha menurunkan berat badan.

Baca Juga: Tak Perlu Diet, Kebiasaan Tidur Ini Bisa Turunkan Berat Badan

 

Namun, perlu diketahui bahwa semua buah itu sehat saat menjalani diet.

Namun, kita perlu mengonsumsinya dalam porsi yang tepat agar kalori yang masuk bisa terkontrol.

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)