5 Cara Membuat Ketupat yang Benar, Dijamin Padat dan Tahan Lama!

By Presi, Rabu, 27 April 2022 | 17:33 WIB
Manfaat menyantap ketupat saat hari raya lebaran. (Freepik)

Pastikan komposisi dari dimensi atau luasan ketupat itu sebanyak tiga per empat.

5. Siram ketupat dengan air es

Menyiram ketupat pakai air es bisa membuat warnanya menjadi kuning cantik.

Selain itu, air es juga bisa membuat ketupat tidak mudah basi setelah dimasak.

Baca Juga: Anti Gagal! Ini Cara Membuat Ketupat yang Cocok Dikonsumsi dengan Menu Khas Lebaran Lainnya

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)