Tanpa Obat, Cara Mengatasi Hidung Tersumbat Pakai Bahan Rumahan

By Rahma, Senin, 10 Juli 2023 | 10:01 WIB
Cara mengatasi hidung tersumbat (Freepik)

 

NOVA.id Hidung tersumbat menjadi keluhan saat terkena flu.

Memang bukan masalah kesehatan serius, tapi hidung tersumbat sangat mengganggu kita dalam menjalani aktivitas sehari-hari.

Belum lagi kalau hidung tersumbat, nantinya sering disertai dengan tubuh yang panas.

Maka dari itu, kita harus tahu cara mengatasi hidung tersumbat dengan segera, nih!

Meski harus segara diatasi, tapi Sahabat NOVA jangan dulu buru-buru beli obat nih.

Karena ada loh, cara mengatasi hidung tersumbat dengan bahan-bahan alami yang ada di dapur, seperti:

1. Bawang Putih

Bawang putih sumber antioksidan yang dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh dengan memperbanyak sel darah putih.

Ini membantu dalam produksi antibodi yang dapat melawan keluhan pernapasan.

Tambahkan beberapa siung bawang putih atau bawang putih yang sudah dihaluskan ke dalam sup panas setidaknya dua kali sehari.

2. Jahe

Baca Juga: Tanpa ke Salon, Cara Mengatasi Kuku Kuning Cuma Butuh Satu Buah Ini