Dikira cuma Obati Diare, Iseng Keramas Rebusan Daun Jambu Biji Malah Bikin Hair Tonic Andalan Nganggur

By Tiur Kartikawati Renata Sari, Kamis, 9 November 2023 | 18:45 WIB
5 Khasiat Tak Terduga Daun Jambu Biji (Tribunnews)

Menurut penelitian, likopen berperan penting dalam menurunkan risiko kanker.

Baca Juga: Tanpa Obat, Inilah 8 Cara Menghilangkan Nyeri Haid Secara Alami

3. Redakan Demam dan Batuk

Jika demam dan batuk, coba minum rebusan daun jambu biji.

Daun jambu biji mengandung vitamin C dan zat besi tinggi yang bantu redakan demam dan batuk.

Tanpa obat, saluran pernapasan dari tenggorokan hingga paru-paru bisa dibersihkan dengan rebusan daun jambu biji.

4. Obat sakit gigi

Daun jambu biji juga bisa menjadi obat sakit gigi alami.

Sakit gigi, gusi bengkak, sariawan juga bisa diobati karena adanya zat anti-bakteri yang kuat.

Kita bisa menggiling daunnya jadi pasta dan oleskan ke gusi dan gigi lalu tunggu beberapa saat.

5. Cegah Rambut Rontok

Siapa sangka? daun jambu biji justru bikin hair tonic andalan di rumah tak lagi terpakai.

Cukup rutin keramas dengan rebusan air jambu biji dan pijatkan ke kulit kepala ya Sahabat NOVA. (*)