Tahun Baru Sinyal di HP Hilang? Ini Cara Mengatasi Kartu SIM Tidak Ada Layanan di iPhone!

By Maulana Wildan Ibrahim, Senin, 1 Januari 2024 | 11:01 WIB
Mengatasi kartu SIM tidak ada layanan di iPhone (Istimewa)

Setelah itu, Sahabat NOVA bisa klik Umum.

Selanjutnya pilihlah Tentang Ponsel atau Mengenai.

Setelah diklik, Sahabat NOVA bisa memperbaharui pengaturan operator saat ada opsi yang muncul di sana.

3. Bersihkan Kartu SIM

Pastikan kartu SIM Sahabat NOVA terpasang dengan benar di slotnya.

Keluarkan kartu SIM, bersihkan dengan lembut, dan pasang kembali dengan hati-hati.

Nah itulah beberapa cara mengatasi kartu SIM tidak ada layanan.

4. Registrasi IMEI

Mengatasi kartu SIM tidak ada layanan selanjutnya adalah soal IMEI.

Setiap iPhone pastinya harus dan telah memiliki IMEI.

Baca Juga: Jangan Panik! Cara Mengatasi Baterai HP Dicas Tidak Bertambah Cukup Lakukan 5 Hal Ini!

Apabila IMEI belum terdaftar di data pemerintah, maka iPhone tak akan mendapatkan layanan.