Cara Menghilangkan Kesemutan di Tangan Kanan, Awas Jadi Gejala Ini!

By Dok Grid, Senin, 26 Agustus 2024 | 15:20 WIB
Cara menghilangkan kesemutan di tangan (Satjawat Boontanataweepol)

Baca Juga: Otak Kesemutan dan Kepala Botak, Erika Carlina Ungkap Derita Autoimun

1. Goyangkan Tangan untuk Meningkatkan Sirkulasi Darah

Menggoyangkan dan meregangkan tangan Goyangkan tangan dan jari-jari dengan lembut selama beberapa menit.

Lakukan peregangan ringan untuk tangan dan jari. Hal ini dapat membantu melancarkan aliran darah ke tangan.

2. Kompres hangat

Rendam handuk kecil dalam air hangat dan kompres pada area yang kesemutan selama 5-10 menit. Ulangi beberapa kali jika diperlukan.

3. Pijat

Pijat tangan dengan lembut menggunakan jari atau alat pijat. Pijatan dapat membantu meredakan ketegangan otot dan melancarkan aliran darah.

Baca Juga: Cara Mengatasi Perut Kembung Tanpa Obat, Salah Satunya Cuma Pijat Pakai Teknik Ini!

4. Ubah posisi tangan

Hindari posisi yang dapat menekan saraf di tangan, seperti menyilangkan tangan atau menggenggam benda dalam waktu lama.

5.Lepaskan perhiasan