Ancaman Tidur Dengan Anak

By nova.id, Kamis, 19 Juli 2012 | 01:38 WIB
Ancaman Tidur Dengan Anak (nova.id)

Ancaman Tidur Dengan Anak (nova.id)

"Ilustrasi "

Dr Phil, seorang psikolog asal Amerika menurutkan,  tidur bersama anak dapat  mengganggu hubungan orang dewasa yang sehat. Beberapa bahkan dapat menyebabkan perilaku agresif pada anak.

Kendati Anda tak tega melihat buah hati yang belum mampu untuk tidur di kamarnya sendiri, Dr Phil menyarankan untuk membuat aturan bagaimana anak seharusnya tidur.

Siang atau Malam

Saat anak menjadi rewel dan mendesak untuk tetap dapat tidur bersama, sesekali orang tua boleh meluluskan permintaannya. Syaratnya, hanya untuk tidur siang hari saja dan bukan waktu tidur malam hari.

Tempat Tidur Terlarang

Pastikan anak mengerti jika tempat tidur orang tua terlarang ditidurinya ketika tak mendapat ijin.

Saat Tertentu

Pada saat-saat tertentu Anda juga boleh menemani anak tidur malam. Yakni ketika terjadi sesuatu yang tidak biasa seperti badai, listrik padam dan petir.

Beri Kamar Sendiri

Untuk mendukung anak-anak tidur sendiri, cobalah berikan pemahaman akan kemerdekaan mereka jika tidur di kamar sendiri.

Reward