Bahan:1 ekor ayam kampung250 ml air1 ikat daun kemangi, ambil daunnyaminyak untuk menggoreng1 ikat daun kari, ambil daunnya1 lbr daun pandan,potong 2 cm1 sdt ketumbar
Bumbu Halus:2 cm lengkuas halus2 cm jahe, halus6 bh bawang merah1 sdt garam
Cara Membuat:1. Potong ayam menjadi 4 bagian.2. Campur ayam, air, dan bumbu halus, masak dengan api kecil sampai ayam empuk.3. Panaskan minyak, goreng ayam sampai matang. Angkat dan tiriskan.4. Panaskan minyak, goreng masing-masing daun hingga kering. Angkat, sisihkan.5. Panaskan minyak, goreng ketumbar utuh, tambahkan ayam dan daun yang kering, aduk sampai rata. Sajikan.
Untuk 4 Porsi, Waktu 20 Menit
Resep: Poppy Anggreni- Café dan Gallery, Jl. Abdulah Lubis No. 48/75 Medan (061, 415 31 33- 456 51 64) | Penyusun: Nuraini W. | Penata Saji: T. Firta Hapsari | Foto: Agus Dwianto