Lihat dari Kulit dan Warnanya, Tips Memilih Mangga yang Matang dan Manis

By Ade Ryani HMK, Selasa, 6 Juni 2017 | 07:30 WIB
Lihat dari Kulit dan Warnanya, Tips Memilih Mangga yang Matang dan Manis (Ade Ryani HMK)

Buah mangga yang manis menjadi favorit banyak orang ketika musimnya tiba.

Jenis buah musiman ini mengandung banyak vitamin C dan nutrisi lain yang sangat baik untuk kesehatan.

Walau ada yang menyukai mangga dengan rasa yang manis, ada pula orang yang menggemari mangga muda.

Nah, agar Anda tak salah pilih mangga jenis apa yang hendak dibeli, sebaiknya teliti dan cermati terlebih dulu mangga yang akan dibeli.

(Baca: Selain Kiwi, 3 Buah Ini Jangan Disimpan di Kulkas Kalau Ingin Cepat Matang)

Berikut tipsnya!

1. Cara Pilih Mangga yang Matang

Bagi yang ingin membeli mangga yang sudah tergolong matang, pililah yang berwarna hijau kekuning-kuningan, berkulit licin, dan beraroma harum.

2. Perhatikan Permukaan

Hindarilah memilih buah mangga yang terlalu keras atau justru terlampau lembek, tampak memar, atau berbau fermentasi.

(Baca: Nangka, Buah Tropis Nikmat Kaya Manfaat)

3. Kulitnya Mulus dan Harum