Sejauh Mana Kosmetik dengan Kandungan Kolagen Mampu Diserap Tubuh?

By Ade Ryani HMK, Senin, 5 Juni 2017 | 04:30 WIB
Sejauh Mana Kosmetik dengan Kandungan Kolagen Mampu Diserap Tubuh? (Ade Ryani HMK)

Sementara itu, kita juga dapat dengan mudah menemukan berbagai produk kecantikan dengan kandungan kolagen yang diklaim bisa memenuhi kebutuhan kolagen tubuh kita.

Namun sebenarnya, produk kosmetik oles ini hanya berfungsi minimal pada kulit saja, dan tak bisa berperan pada organ lain.

“Untuk yang oles, fungsinya lebih cenderung sebagai pelembap saja, karena tak bisa diserap oleh tubuh,” pungkasnya. 

(Baca: Duh! Sering Terpapar Sinar Matahari Bikin Kolagen Rusak, Kulit Kendur dan Keriput)