Dalam tingkatan ini, ibu hamil akan kehilangan nafsu makan, berat badan menurun, nadi meningkat 100/menit, tekanan darah menurun, lidah mengering, dan mata menjadi cekung.
Baca juga: Bahaya, Jangan Biarkan Anak Menonton Tayangan Tak Mendidik, Hal Ini Bisa Terjadi
Gejala ini sekaligus untuk membedakan mual muntah yang masih dianggap wajar.
Tingkatan II akan ditandaii Ibu akan terlihat lebih lemah lagi.
Hal ini dikarenakan ibu hamil akan muntah, tensi turun, dan suhu tubuh kadang naik atau turun.
Tingkatan III adalah kondisi paling parah.
Dalam kondisi ini, bisa menyebabkan ibu hamil mengalami koma.
Baca juga: Calon Suami Laudya Cynthia Bella Sampaikan Hal Ini saat Ditanya Pernikahan
Ada 3 hal yang diduga menjadi faktor penyebab HG.
1. Kehamilan ganda akan menyebabkan hormon khorinoik gonadotropin berlebihan sehingga menyebabkan HG.
2. Alergi sebagai salah satu respons dari jaringan ibu terhadap anak.
3. Faktor psikologis memicu kehamilan yang dirasa berat sehingga bisa memicu munculnya HG.