Takut Terlalu Banyak Mengonsumsi Micin? Jangan Khawatir, Ini 5 Bumbu Dapur Pengganti Micin yang Bikin Masakan Makin Nikmat

By Healza Kurnia, Sabtu, 20 Januari 2018 | 07:00 WIB
ilustrasi micin (Healza Kurnia Hendiastutjik)

1. Gula

Tambahkan gula pada masakan kalian, perpaduan garam dan gula akan menimbulkan rasa yang pas.

2. Ebi udang / teri

Rasa gurih dari udang kecil-kecil yang sudah dikeringkan ini juga pas ditambahkan pada masakan.

3. Bawang Putih

Bawang putih didaulat mengandung anti kanker yang cukup banyak.

Selain itu rasanya juga sangat sedap.

Sekarang ini banyak juga bubuk bawang putih sehingga semakin mudah digunakan.

Baca juga: Tak Lagi Dibuat Kesal dengan Bulu Hewan yang Menempel di Segala Sudut Rumah, Bersihkan dengan 5 Cara Praktis Ini

4. Kaldu

Kaldu adalah pengganti MSG paling pas.

Terbuat dari rebusan sapi, ayam, ikan dan lainya.