Selain Obat Dokter, Ini 5 Bahan Alami yang Bisa Mengusir Jerawat di Punggung, Minat Coba?

By Winggi, Rabu, 4 April 2018 | 03:30 WIB
Mengatasi jerawat di punggung (Winggi)

NOVA.id- Jerawat seringkali mengganggu kehidupan kita.

Munculnya salah satu masalah kulit ini tentu akan mengurangi rasa percaya diri karena penampilan akan terganggu.

Bukan hanya menganggu penampilan, rasa gatal dan tak nyaman yang terkadang ditimbulkan juga akan mengganggu aktivitas kita.

Jerawat tidak hanya muncul di bagian wajah, tapi juga bisa tumbuh pada bagian tubuh lainnya.

Salah satunya adalah punggung.

(Baca juga: Bukan Hanya Baik untuk Kulit, Lidah Buaya Juga Bisa Bantu Turunkan Berat Badan loh, Begini Cara Mengolahnya! )

Munculnya jerawat pada punggung diketahui karena beberapa faktor.

Seperti stres, ketidakseimbangan hormon, hingga salah makan.

Untuk mengatasinya, kita bisa menggunakan salep yang diberikan dari dokter atau langsung ke apotik.

Tetapi jika kita ingin pengobatan yang lebih alami, kita bisa juga loh memanfaatkan bahan alami yang ada di rumah.

Dilansir NOVA.id dari laman Boldsky, berikut bahan alami yang bisa menjadi solusi menghilangkan jerawat di punggung.

(Baca juga: Duh, Mencuci Botol Susu Bayi Sembarang Bisa Jadi Sarang Bakteri, Begini Cara Higienis Membersihkannya)