Tak Ingin Kolesterol Naik? Yuk, Hidangkan Tim Ikan Patin Saja!

By Healza Kurnia, Jumat, 27 Juli 2018 | 06:00 WIB
Sajian nikmat tanpa lemak jahat, tim ikan patin (Agustua Fajarmon/Sajian Sedap)

NOVA.id - Lemak dalam makanan terdiri dari lemak jenuh dan tak jenuh.

Namun beda dari lemak tak jenuh yang punya khasiat baik, lemak jenuh justru mampu memicu penyakit berbahaya seperti kolesterol dan jantung.

Kalau tak dikontrol, tentu merugikan Sahabat NOVA di hari tua.

Sebagai inspirasi sehat, beberapa resep tanpa lemak jahat ini tentu bisa kita coba untuk disantap bersama keluarga, termasuk orangtua atau mertua.

Salah satu resep yang bisa kita coba masak untuk sajian makan siang adalah tim ikan patin.

Bagi kebanyakan orang, ikan patin adalah lauk yang digemari.

Baca juga: Ngeri, Bayi tanpa Tulang Rusuk Ditemukan di Hutan, Ayah dan Ibunya Diduga Tersangka

Sehingga menu ini pun bisa menjadi andalan agar aktivitas siang ini menjadi lebih bergairah.

Ingin mencobanya? Yuk, simak resep berikut selengkapnya.

Bahan:1 sdt air jeruk nipis1 sdt garam4 btg kucai, potong-potong 4 cm1 btg daun bawang, iris korek api2 bh cabai merah besar, iris korek api6 cm jahe, iris korek api1 ½ sdt kecap jamur2 sdt saus tiram1 sdm kecap asin1 sdt gula pasir¼ sdt merica bubuk2 ekor/800 gr ikan patin, kerat-kerat

Baca juga: Meski Rendah Kalori, 4 Bahan Makanan Ini Tak Bisa Turunkan Berat Badan

Cara Membuat: