Ternyata Rahasia Turunkan Berat Badan dengan Cepat Ada di Pisang!

By Juwita Imaningtyas, Jumat, 24 Agustus 2018 | 15:29 WIB
Pisang (theweek.com)

NOVA.id - Pisang merupakan buah yang mudah ditemukan.

Selain itu, rasanya pun manis dan terasa lezat di lidah.

Pisang pun kerap dipakai untuk diet dan menurunkan berat badan.

Yuk ketahui alasannya mengapa makan pisang dapat menurunkan berat badan kita!

(Baca juga: Seperti Mimpi, Putri Charlotte Miliki Barang Seharga 15 Miliar!)

1. Tidak tinggi kalori

Pisang memang tidak memiliki kalori serendah stroberi.

Namun paling tidak, pisang lebih baik daripada cokelat.

Bila ingin makanan yang manis, pisang dapat menjadi solusinya saat sedang diet.

Pisang berukuran 6 inchi dapat mengandung kurang lebih 60 kalori.

(Baca juga: Dulu Artis Cilik, Kini Mantan Kevin Aprilio Ini Jadi Mama Muda Cantik!)

2. Mengandung banyak nutrisi

Bila ingin menggunakan pisang untuk menurunkan berat badan, kita perlu tahu nutrisi yang dikandungnya.

Pisang memiliki vitamin C dan B6.

Selain itu, juga mengandung lebih dari 10% nutrisi yang dibutuhkan orang setiap harinya.

(Baca juga: OOTD, Busana Muslim Nia Ramadhani Jadi Sorotan Lagi, Cetar Banget!)

3. Menyehatkan pencernaan

Kita semua membutuhkan 25 gram serat steiap harinya.

Pisang sendiri memberikan 4 gram serat.

Tentu saja pisang dapat membantu kita menurunkan berat badan.

Selain itu, pisang akan menghindari kita dari peningkatan kadar gula darah.

Kadar insulin pun dapat stabil.

(Baca juga: Ditangkap Pakai Kokain, Ini Fakta Richard Muljadi! Cucu Konglomerat - Pacari Artis)

4. Mengandung karbohidrat yang tidak tinggi

Kita bsia mendapatkan 23 - 31 gram gula dari pisang besar.

Menurut American Journal of Clinical Nutrition, pisang hanya memiliki dampak kecil pada kadar gula tubuh secara keseluruhan.

Sebab, pisang termasuk buah yang rendah glikemik.

Jadi kita tidak perlu khawatir saat memakan pisang. (*)