1. Tingkatkan risiko kematian
Profesor Psikologi dan Neurosains dari Brigham Young University, Dr. Julianne Holt-Lunstad melakukan penelitian terkait efek kesepian pada risiko kematian.
Studi ini melibatkan 300.000 partisipan.
Dari penelitian tersebut didapatkan jika hubungan dan dukungan sosial yang kurang memiliki risiko kematian yang sama dengan merokok 15 batang sehari.
Baca Juga : Pernah Labrak Jennifer Dunn, Kini Shafa Harris Tak Bisa Berhenti Menangis Pasca Orang Tuanya Cerai
2. Meningkatkan risiko penyakit jantung
Psikiatri dari Brigham and Women's Hospital, Dr. Nancy Donovan mengaitkan penyakit kardiovaskular dengan rasa kesepian.
Isolasi sosial juga ternyata meningkatkan risiko stroke hingga 32 persen.
Dan peningkatan 29 persen terkena penyakit jantung.
Baca Juga : Unggah Foto Ini, Audy Item Isyaratkan akah Hijrah dan Berhijab?
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | This Is Insider |
Penulis | : | Alfiyanita Nur Islami |
Editor | : | Winggi |
KOMENTAR