NOVA.id – Beragam cara untuk meyampaikan pesan gerakan ramah lingkungan, salah satunya lewat lukisan.
Tentu bukan lukisan biasa, tetapi dari lukisan anak yang punya suara untuk lebih peduli dengan lingkungan.
Sebab, mereka sadar jika sebagai generasi penerus bangsa, masa depan bumi pun harus mereka jaga sedini mungkin.
Baca Juga : Nikahi Pramugari yang 9 Tahun Lebih Muda, Narji Merasa Janggal Ketiga Anaknya Tak Mirip Dirinya, Maksudnya?
Karena itu, perusahaan Kao mengadakan lomba yang diadakan secara internasional dengan mengusung tema Eco Together.
Para peserta diajak untuk mengungkapkan berbagai cara yang dapat dilakukan dalam aktivitas sehari-hari untuk menjaga lingkungan.
Mereka juga diajak untuk menorehkan ide ke dalam lukisan yang mereka buat.
Baca Juga : Mulan Jameela Pakai Cadar saat Jenguk Ahmad Dhani di Rutan Madaeng
Source | : | Siaran Pers |
Penulis | : | Tentry Yudvi Dian Utami |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR