6. Sindrom Sjogren
Sindrom Sjogren adalah penyakit sistem kekebalan tubuh yang menyerang kelenjar yang membuat air mata dan air liur.
Hal ini menyebabkan penurunan kuantitas dan kualitas sekresi mereka dan menyebabkan mata kering dan mulut kering.
Sindrom ini biasa menyerang seseorang di usia akhir empat puluhan.
Baca Juga : Ibunda Meninggal Dunia, Mikha Tambayong Batal Tampil di Java Jazz Festival 2019
7. Scleroderma
Penyakit ini dicirikan oleh pertumbuhan kolagen yang abnormal.
Scleroderma terjadi pada 24 banding 100 ribu orang.
Mereka yang menderita penyakit ini memiliki kulit yang menebal dan keras sehingga sulit untuk bergerak.
Baca Juga : Solusi Hadapi Baby Blues akibat Mom Shaming, Para Ibu Pasti Bisa!
Jaringan yang mengeras juga dapat menumpuk di ginjal, paru-paru, jantung, dan saluran pencernaan. (*)
Source | : | women's health |
Penulis | : | Hinggar |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR