NOVA.id - Kasus skandal asusila tengah membuat dunia hiburan di Korea Selatan geger.
Baru-baru ini Seungri Big Bang dan Jung Joon Young ditetapkan sebagai tersangka kasus penyebaran video syur dan prostitusi yang membuat publik geram.
Kasus ini seolah mengingatkan kejadian nahas yang dialami artis Jang Ja Yeon yang meninggal bunuh diri akibat depresi seperti dilansir dari Bangkapos.
Baca Juga : Yuk, Ikuti #DoItWithOats Competition dan Menangkan Hadiah Jalan-Jalan ke Bangkok
Pada 2009 silam, Jang Ja Yeon ditemukan bunuh diri dalam kamarnya dengan 7 lembar surat yang ditulisnya.
Tak disangka 7 lembar surat Jang Ja Yeon ini berisi sisi kelam dunia hiburan yang selama ini menjadi sumber depresinya.
Betapa menderita, aktris Boys Over Flower ini dipaksa layani 31 pria dari dunia hiburan.
Baca Juga : Oats Sebagai Solusi Praktis Untukmu yang Sering Skip Sarapan!
Source | : | bangka pos |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Winggi |
KOMENTAR