NOVA.id - Ramadan bak momentum bagi umat muslim untuk semakin mendekatkan diri pada Yang Maha Kuasa.
Seperti halnya Olla Ramlan yang kini mantap berhijab di bulan nan suci ini.
Memendam lama keinginan berhijrah, Olla Ramlan sejak dulu sudah curhat ke Kartika Putri.
Baca Juga: Ini Persiapan Wajib Buat Ibu-Ibu yang Sering Antar Jemput Anak Sekolah Naik Motor
Penampilan terbaru Olla Ramlan ini diunggahnya dalam Instagram pribadinya.
"Ketenangan yang ada hanyalah karena-Mu. Langkah yang ku tempuh atas seizin-Mu.
Ya Allah. Tiada daya dan upaya kecuali dengan kekuatan Allah yang maha tinggi lagi maha agung.
Baca Juga: Tak Disangka, Begini Mewahnya Ruang Makeup Syahrini yang Tak Mau Berbaur dengan Artis Lain!
Source | : | |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR