Menurut Tri Mutiara, mengunyah makanan dilakukan secara pelan-pelan atau dalam waktu yang lama bisa membuat tubuh lebih kurus.
Ini dikarenakan rasa kenyang yang cepat muncul daripada makanan yang dikunyah dalam waktu cepat.
"Sehingga, rasa kenyang cepat muncul, dan pada saat itu, makanan yang disantap belum banyak. Sebab, otak butuh waktu 20 menit untuk menerima sinyal kenyang dari perut.
Baca Juga: Bertemu Ayah Vanessa Angel, Firasat Wirang Birawa: Jurang Tajam di Depan Mata Sudah Dekat
Nah, kalau kita makan dengan cepat, selama waktu itu sudah terlalu banyak makanan yang masuk ke dalam tubuh," ujar Tiara.
Dengan mengonsumsi makanan lebih sedikit, menurut Tiara, berat badan akan turun karena jumlah kalori yang masuk ke dalam tubuh menjadi lebih sedikit.
Lalu, bagaimana cara menyiasati tubuh yang “selalu lapar” jika kalori yang masuk tak banyak?
KOMENTAR