Sedangkan pada resepsi pernikahan, ia menggunakan gaun yang berbeda dengan lengan pendek dan lebih terbuka.
Ini bukan pernikahan yang pertama bagi Jill Gladys.
Jill Gladys sebelumnya sudah menikah dengan Yuan Wibowo saat masih berusia 19 tahun.
Dari pernikahan tersebut ia mendapatkan seorang putra bernama Damien Firston yang lahir pada 11 November 2006.
Baca Juga: Begini Cara Jill Gladys Ajarkan Pendidikan Seks Pada Buah Hatinya
Namun dua tahun kemudian mereka memilih untuk berpisah.
Selamat untuk Jill Gladys dan sang suami, semoga langgeng hingga maut memisahkan. (*)
KOMENTAR