NOVA.id - Penyakit autoimun santer terdengar karena belum lama diderita oleh, selebritas Tanah Air, Ashanty, bahkan kali ini ia harus dilarikan ke rumah sakit karena kondisi yang kurang stabil.
Lalu orang pun penasaran, seperti apa sih penyakit autoimun itu?
Sederhananya, penyakit autoimun adalah kondisi ketika sistem kekebalan tubuh seseorang menyerang dirinya sendiri.
Padahal, seharusnya sistem kekebalan tubuh berfungsi untuk melindungi tubuh dari sumber penyakit yang mencoba masuk dan merusak.
Normalnya, sistem kekebalan tubuh atau sistem imun akan otomatis mengenali komponen self yang berasal dari dalam tubuh dan mengeliminasi komponen-komponen asing yang berasal dari luar tubuh yang biasa disebut komponen non-self.
Nah, pada penderita autoimun, hal normal yang seharusnya berjalan otomatis ini tidak terjadi.
Kenapa, ya, bisa begitu?
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Maria Ermilinda Hayon |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR