NOVA.id - Kini terlihat harmonis membangun rumah tangga bersama Raditya Oloan, ternyata Joanna Alexandra punya masa lalu kelam.
Sejak Sekolah Menengah Pertama (SMP) ia sudah terlibat pergaulan bebas bahkan pernah pakai narkoba di masa lalu.
Hal itu ia ungkap dalam kanal Youtube Superyouth ID yang diunggah pada 4 Maret 2019.
Baca Juga: Intip Tips Perencanaan Keuangan Keluarga Ini Biar Tak Kehabisan Uang di Akhir Bulan
Selain pergaulan bebas dari SMP ia juga sudah menjadi anak broken home dan sering gonta-ganti pacar.
“Joanna dari SMP, aku ngalamin orang tua bercerai, gonta-ganti pacar, pergaulan bebas,” ungkapnya tanpa menutupi.
Ia pun mengaku melakukan untuk memenuhi hasratnya yang ingin merasa disayang.
Baca Juga: Tips Parenting dari Joanna Alexandra: Jangan Malu Minta Bantuan Ahli dan Suami
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Jenny |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR