Oleh karena itu ia berusaha tetap membantu masyarakat dengan menyebarkan pesan positif.
Sebab, kebanyakan pasien yang dia tangani, khususnya yang mengeluhkan batuk dan pilek kebanyakan dipengaruhi oleh salah satunya kurang asupan sinar matahari.
"Untuk pasien yang batuk pilek secara berulang ya itu salah satu penyebabnya karena kurang matahari," tandasnya.
Lebih lanjut, Dr. Vinci mengatakan siap kembali bertugas ketika kondisinya sudah dinyatakan negatif corona.
"Insya Allah kalau memang negatif saya akan kembali bertugas lagi," katanya.
(*)
Artikel ini telah tayang di grid.id dengan judul Tak Banyak Orang Tahu, Ganasnya Virus Corona Bisa Ditangkal Pakai Sinar Matahari, Inilah Jam-jam yang Pas untuk Berjemur Sesuai Anjuran Dokter Spesialis Paru!
Si Kecil Bebas Bermain di Luar dengan Serum Anti-Polusi dari Gently Sunscreen SPF50+ PA++++
KOMENTAR