Karena itu, anak juga jadi punya kesempatan untuk bisa berprestasi seperti anak sekolah formal lainnya.
“Sudah ada buktinya. Banyak anak homeschooling bisa kuliah ke luar negeri. Ada yang masuk Havard University. Ada juga yang sering ikut kompetisi nasional dan internasional,” pungkasnya.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
Cara Mengatasi Pengeluaran Membengkak saat Liburan Akhir Tahun Bersama Keluarga
Penulis | : | Tentry Yudvi Dian Utami |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR