NOVA.id - Di tengah pandemi covid-19, banyak orang yang menambah pekerjaan dengan membuka bisnis online.
Oleh karena itu, persaingan bisnis online kini semakin ketat.
Lalu, bagaimana caranya agar bisnis online kita tak sepi konsumen?
Untuk mengetahuinya, simak 5 tips yang dilansir dari Kompas.com berikut ini.
Baca Juga: Tarik Keuntungan dari Bisnis Ikan Cupang, Segini Modal yang Harus Dikeluarkan
1. Pelajari target pasar bisnis
Kita harus menentukan target pasar utama atau pembeli produk yang kita jual.
Yang perlu diingat adalah jika kita ingin sukses di dunia bisnis online, maka kita harus memahami dengan baik siapa yang paling tepat menjadi konsumen kita.
Baca Juga: Cuma dengan Modal Rp500 Ribu, 5 Bisnis Ini Bisa Jadi Pilihan untuk Tambah Uang Jajan!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR