3. Jadi terlihat lebih muda
Sebuah penelitian menunjukan bahwa makeup membuat perempuan paruh baya terlihat lebih muda.
Namun, perempuan muda terlihat lebih tua jika mengaplikasikan makeup.
Terlebih lagi, orang cenderung mengasosiasikan penggunaan riasan dengan masa dewasa.
Jadi ketika kita memakai riasan, orang lain secara tidak sadar mengira kita lebih tua dari sebenarnya.
Baca Juga: Paras Cantiknya Sudah Sedari Remaja, Begini Tampilan Wajah Polos Inul Daratista Sewaktu Muda
4. Bisa jadi lebih percaya diri
Psikolog mengatakan bahwa makeup sebenarnya bukanlah pil ajaib untuk meningkatkan harga diri kita.
Kita sebenarnya merasa percaya diri bukan karena riasannya, tapi karena kita yakin kita terlihat cantik di mata orang lain.
Ternyata, semua yang dilakukan concealer dan lipstik itu mrmang membantu kita merasa lebih percaya diri, tetapi efeknya tidak bertahan selamanya.
Baca Juga: Mata Panda Bikin Nggak Percaya Diri? Atasi dengan Air Mawar Saja dan Begini Caranya
Source | : | brightside.me |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR