NOVA.id - Kabar kurang menyenangkan datang dari presenter Billy Syahputra.
Billy Syahputra dikabarkan positif terinfeksi virus corona (Covid-19).
Menanggapi itu, ibunda Amanda Manopo, Henny Manopo pun buka suara.
Hal itu disampaikan dalam video yang diunggah di kanal YouTube KH INFOTAINMENT, Minggu (24/1/2021).
Henny Manopo mengaku belum tahu apapun terkait kondisi kekasih putrinya itu.
Diakui Henny, bahkan Amanda Manopo belum memberitahu soal kesehatan Billy Syahputra padanya.
Si Kecil Bebas Bermain di Luar dengan Serum Anti-Polusi dari Gently Sunscreen SPF50+ PA++++
KOMENTAR