Ayu Ting Ting juga mengatakan bahwa saat ini kondisinya baik-baik saja.
Ia menampik kabar bahwa dirinya sedih akibat pernikahan tersebut.
"Siapa yang galau? Nggak ada yang galau. Alhamdulillah semuanya baik-baik saja. Tidak ada yang menangis, nggak ada yang bersedih," ujarnya.
"Jangan ngada-ngada, mbak kali yang nangis," ucap Ayu Ting Ting berusaha tegar.
Kemudian santer beredar kabar bahwa Adit Jayusman menolak menikahi sang biduan karena meminta seserahan mewah.
Hal tersebut disebut karena Adit Jayusman berasal dari keluarga kaya raya dan ayahnya seorang petinggi bank swasta.
Baca Juga: Unggah Video Ucapan Syukur, Adik Adit Jayusman Diduga Sedang Sindir Ayu Ting Ting
Lihat postingan ini di Instagram
Si Kecil Bebas Bermain di Luar dengan Serum Anti-Polusi dari Gently Sunscreen SPF50+ PA++++
Source | : | Surya.co.id,YouTube |
Penulis | : | Nadia Fairuz Ikbar |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR