NOVA.id - Pasangan Rizky Billar dan Lesty Kejora dikabarkan akan menikah dalam waktu dekat.
Pasalnya, Lesty diketahui sudah memesan 5 gaun pengantin ke Ivan Gunawan.
Leslar pun sudah melaksanakan sesi foto layaknya prewedding.
Baca Juga: Disebut Anak Baik, Manajer Lesty Kejora Bongkar Sikap Sang Biduan Usai Dapat Popularitas
Menanggapi kabar tersebut, sahabat Billar, Taqy Malik buka suara.
Menurut Taqy, Billar memang bak memberikan kode akan segera melangkah ke pelaminan.
"Wah bagus dong berarti, kayaknya udah ngasih kode-kode ini orang nih."
Baca Juga: Menghindar Tiap Ditanya Soal Rizki Ridho D'Academy, Rizky Billar Singgung Masa Lalu Lesty Kejora
Source | : | Tribun Jabar,YouTube |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR