"Selama puasa, terjadi defisit kalori yang membuat hormon tubuh berubah, yaitu penurunan insulin dan peningkatan hormon glukagon, yang memaksa tubuh menggunakan lemak sebagai sumber energi saat kita beraktivitas," ujar Mury.
Tips bugar saat menjalani puasa adalah rutin berolahraga, tapi kita harus memperhatikan jenis dan waktu olahraganya.
“Olah raga 3-5 kali per minggu dengan intensitas sedang-tinggi, lalu gabungkan cardio dan olahraga beban ringan, lakukan 20-60 menit setiap kali akan ideal untuk Anda,” lanjutnya.
Baca Juga: Ini Waktu yang Tepat untuk Olahraga Saat Puasa, Cek di Sini!
Hal tersebut juga diharapkan oleh PT Ajinomoto Indonesia, yang membagikan informasi soal pentingnya nutrisi, asupan makanan yang lezat, serta inspirasi resep yang sempurna untuk Bulan Ramadan ini.
PT Ajinomoto Indonesia membagikannya lewat Website Dapur Umami® dan website Winning Meals Kachimeshi.
“Semua orang bisa mendapatkan berbagai inspirasi menu enak dan bergizi seimbang melalui website Dapur Umami® dan website Winning Meals Kachimeshi yang bisa diaplikasikan sebagai menu buka puasa dan sahur, agar tetap sehat saat berpuasa,” ujar Katarina Larasati, Public Relations Manager PT Ajinomoto Indonesia.
Baca Juga: Menurut Penelitian, Olahraga Ini Bisa Bikin Kita Panjang Umur
View this post on Instagram
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR