Tidak hanya mempertimbangkan aspek fungsional, Simply Blox juga memiliki bahan baku yang ramah anak.
Perpaduan material High Density Support Foam untuk pillow Segitiga dan Comfort Foam untuk pillow Persegi serta cover material suede sebagai pembungkus, sangat aman dan nyaman bagi anak.
Selain itu, proses produksi dan pengemasan Simply Blox juga melalui protokol kesehatan yang ketat. Simply Blox menggunakan teknologi pressed dan vacuum.
Baca Juga: Bayi Baru Lahir Bikin Begadang ? Cara Ini Bikin Kita Tak Kurang Tidur
Customer akan menerima paket dengan ukuran lebih kecil dari ukuran produk asli agar lebih efisien saat pengantaran paket.
Indra menambahkan Indonesia merupakan negara pertama diluncurkannya Simply Blox.
Hal ini karena besarnya potensi pasar dan kebutuhan sofa play bagi anak.
Baca Juga: Inilah 4 Gangguan Pencernaan Anak dan Cara untuk Mencegahnya
Khusus di masa pandemi, Simply Blox hanya dapat dibeli secara online di website Simplyblox.com atau marketplace.
Simply Blox juga dilengkapi dengan layanan purna jual berupa penggantian 100% produk baru apabila ada kerusakan saat produk diterima.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR