Diharapkan melalui kampanye ini dan kehadiran produk-produk P&G dapat membantu meningkatkan kepercayaan diri para perempuan khususnya perempuan di Indonesia agar terus dapat percaya akan kemampuan dan potensi diri, serta terus berkembang menjadi versi terbaiknya tanpa ada rasa takut tidak beralasan dan keraguan.
Kampanye #RealDeal P&G di Indonesia ini akan berlangsung di platform e-commerce Lazada pada 31 Mei, dapatkan diskon ekslusif hingga 50% dan voucher spesial senilai Rp.165,000* (S&K berlaku).
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
KOMENTAR